TUGAS T02 - REVIEW BLOG #ERPT02B Mhs ERP UP – thn 2014-2015
sm 1
MENGENAI TAMPILAN,
Sangat menarik dengan latar full Colour dan sesuai tokoh
utama kartun yang dipilih, paduan antara warna back ground dan tulisan cukup jelas (Kuning dan Biru) sangat serasi.
MENGENAI ISI BLOG,
Blog ini menginformasikan mengenai pengalaman mahasiswa Mikael Ermando B, NIM 4412216232, dapat saya sampaikan salah
satu tugas Ujian Akhir Semester ERP yang diberikan pada perkuliahan ERP oleh
Bpk. Agung Terminato, sebagai berikut:
1.
Diberikan dua jenis soal ujian yaitu soal wajib
dan soal undian dan dikumpul dalam bentuk video
dan PDF
2.
Soal Wajib (Accounting Report)
Mahasiswa diwajibkan untuk melakukan
PrintOut dari hasil transaksi yang telah dilakukan yaitu Trial Balance, Balance
Sheet dan Profit and Lost, karena hal tersebut wajib diketahui oleh seorang
akuntansi untuk mengetahui konsidi keuangan perusahaan, sehingga dapat
merencanakan strategi penjualan dan srategi produk guna meningkatkan benefit di
perusahaan.
3.
Soal
Undian (Modul Penjualan/ Sales),
Mengenai Penjualan (Sale)mulai dari
adminitrasi penjualan hingga transaksi proses penjaalan. Tahapan dilakukan
mulai dari pengimputan data customer, pengimputan data product/Jasa, hingga
proses pengimputan transaksi (Sales Order, Delivery Order, Receiving, Costomer
Invoice hingga payment)
Menurut
saya cukup menarik dengan lampiran data yang cukup lengkap sehingga pembaca
blog dapat menelusuri dari data data yang dilampirkan, terimakasih
Pustaka :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar